MODEL PELAYANAN TABUNGAN ANGGOTA KSPPS BMT NU CABANG LARANGAN
DOI:
https://doi.org/10.32806/ivi.v4i1.120Keywords:
Model; Pelayanan; Tabungan Anggota.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model pelayanan tabungan anggota yang digunakan oleh KSPPS BMT NU Cabang Larangan. Pendekatan penelitian ini adalah objek penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif, yaitu prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. Dalam hal ini peneliti menggunakan pendekatan kualitatif karena pendekatan penelitian yang diarahkan untuk pencapaian tujuan memperoleh penjelasan secara mendalam atas penerapan sebuah teori. Sehingga dituntut untuk lebih banyak menggunakan berfikir iduktif. Berdasarkan hasil penelitian mengenai Model pelayanan tabungan anggota KSSPS BMT NU Cabang Larangan sebagai berikut: Pertama, bahwa KSPPS BMT NUC Cabang Larangan menggunakan model pelayanan jemput bola (antar jemput tabungan ) yang dapat memudahkan masyarakat ketika ingin menabung dan menarik tabungannya. Kedua, Juga BMT NU cabang Larangan memberikan pelayanan dengan prinsip 4S ( Senyum, sapa, salam, santun ), dan menekuni prinsipnya pelayanan yaitu: mengabdi tanpa batas melayani dengan ikhlas.
References
Azizah, N, “ Strategi Layanan Sistem Jemput Bola Dalam Meningkatkan Motivasi Menabung Anggota Pada KSU BMT Dana Mentari Muhammadiyah KC Karanglewas Purwokerto”, Angewandte Chemie International Edition, (2019).
Ahmadi, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Anggota Produk Tabungan Umum Syariah Di Ksps Bmt Ugt Sidogiri Capem Banyuputih Situbondo”, Jurnal Ekonomi & Keuangan Islam, Volume 6, No 2: Agustus 2019.
Fathuddin, Muhajir, Inayah Amat Ulya “Faktor Pelayanan, Promosi Dan Reputasi Terhadap Minat Nasabah Menggunakan Produk Tabungan Haji Pada Bri Syariah Kcp Magelang Tahun 2019 ”, Al-Bayan: Hukum Dan Ekonomi Islam, Volume, 2 Nomor. 2 Desember 2020.
Fauji, D. A. S., PuspasariI, I. D., Aisyah, E. N., Rahadjeng, E. R., Saptaria, L., Rahman, Fadali, Nurjannah, D., Mahmud, Subhan, Ega S., Arisman, & Utami, Budi. (2021a). Analisis Data Penelitian Manajemen: Studi Fokus Analisis Kualitatif. In Fakultas Ekonomi Universitas Nusantra PGRI Kediri. Retrieved from http://repository.unpkediri.ac.id/4307/%0Ahttp://repository.unpkediri.ac.id/4307/1/Analisis Data Penelitian Manajemen Studi Fokus Analisis Kualitatif.pdf
Fauji, D. A. S., PuspasariI, I. D., Aisyah, E. N., Rahadjeng, E. R., Saptaria, L., Rahman, Fadali, Nurjannah, D., Mahmud, Subhan, Ega S., Arisman, & Utami, Budi. (2021b). Transformasi Bisnis Digital. In Fakultas Ekonomi Universitas Nusantra PGRI Kediri.
Kadir, Abdul, & Rahman, Fadali. (2022). Implementasi Sistem Bagi Hasil Pada Produk Deposito Di Koppontren Auba Bata-Bata Palengaan Pamekasan. Investi, 05, 82–95. Retrieved from http://ejournal.alkhairat.ac.id/index.php/investi//Volume 05,Nomor 01 Juli 2022
Rahman, F. (2022). Manajemen Pemasaran Syariah Konsep Dasar, E-Marketing, Dan Strategi. In CV. Literasi Nusantara Abadi (Vol. 1).
Rahman, Fadali, & Ashari, Azis. (2020). Pengaruh pengetahuan akad mudharabah terhadap keputusan anggota untuk menabung di bmt mawaddah cabang pakong pamekasan. Investi; Jurnal Ekonomi Dan Perbankan, 02(02), 87–97. Retrieved from http://ejournal.alkhairat.ac.id/index.php/INVESTI // Volume. 02 No. 02, Desember 2020
Rahman, Fadali, & Handayati, Puji. (2023). The Effect of Buying and Selling Financing and Profit Sharing Financing on Financial Performance at BPRS Bhakti Sumekar. Internasional Jurnal of Integrative Science, 1(4), 219–232. https://doi.org/10.55927
Hasan Irmayanti,“ Model optimasi pelayanan nasabah berdasarkan metode antrian”, Jurnal keuangan dan perbankan, volume 15, Nomor.1 Januari 2011.
Hozeimah, Wawancara, Desa Tentenan Barat, 15 Februari 2023.
Hasibuan, “Dasar Dasar Perbankan”, Jakarta Bumi Aksara, 136(1), (2007).
Isbahah, Fariqul, Wawancara, Kantor BMT NU Cabang Larangan, 08 Februari 2023.
Izdada, Zulfa, “Model Pelayanan Antar Jemput Tabungan Mudharabah di KSPPS BMT NU Jawa Timur Cabang Manding Perspektif Maslahah Mursalah”, 2021
Kunaifi, Aang. 2016. “AKTUALISASI PEMASARAN SYARIAH.” Jurnal Studi Islam MIYAH 12(1):1–16. doi: http://dx.doi.org/10.33754/miyah.v12i1.30.g30.
Mistiyah, Wawancara, Desa Tentenan Barat, 21 Februari 2023.
Nasifah Dan Kurniawan Didik, “ Analisis Pelayanan Karyawan Pada Produk Tabungan Di Bmt Nu Pakong (Studi Kasus Layanan Antar Jemput)”, Ekomadania Volume 3. Nomor 2. Januari 2020.
Rahman, Lutfi, Wawancara, Kantor BMT NU Cabang Larangan, 25 Februari 2023.
Rosyadi, Ainur, Wawancara, Kantor BMT NU Cabang Larangan, 13 Februari 2023.
Sulalah, Ayu, Wawancara, Kantor BMT NU Cabang Larangan, 24 Februari 2023.
Toni, Agus, Muhlis, “Sistem Pengelolaan Tabungan Pada Baitul Maal Wat Tamwil (Bmt)”, El Wasathiya, Volume 9 Nomor 2, Desember 2021.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Matnin Matnin; Dian Anggraini, Fatimah Fatimah, Haifatul Hasanah, Noviatus Zahroh, Uswatun Hasanah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Licensing Terms
Investi: Journal of Economics and Banking use Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material
Under the following terms:
-
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
-
NonCommercial — You may not use the material for commercial purposes.