ANALISIS PENYELESAIAN KREDIT MACET DAN DAMPAKNYA ‎TERHADAP KINERJA KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KSPPS NURI ‎JATIM CABANG PALENGAAN

Authors

  • ‎Miftahul Muharromi‎ Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Al-Khairat Pamekasan
  • Fatun Institut Agama Islam Al Khairat Pamekasan
  • Nor Hasan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Al-Khairat Pamekasan

DOI:

https://doi.org/10.32806/pps.v4i1.854

Keywords:

Kredit macet, Strategi Penyelesaian, Kinerja koperasi, KSPPS, Nuri Jatim.‎

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penyelesaian kredit macet dan dampaknya terhadap kinerja Koperasi Simpan Pinjam di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah (KSPPS) Nuri Jatim Cabang Palengaan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif, di mana data diperoleh melalui wawancara dan observasi. Fokus utama penelitian adalah memahami penyebab kredit macet, strategi penyelesaian yang diterapkan oleh KSPPS Nuri Jatim Cabang Palengaan, serta dampaknya terhadap kinerja Koperasi Simpan Pinjam di KSPPS Nuri Jatim Cabang Palengaan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kredit macet di KSPPS Nuri Jatim Cabang Palengaan disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk perubahan kondisi ekonomi anggota. Untuk mengatasi masalah ini, KSPPS Nuri menerapkan strategi komunikasi secara langsung kepada debitur, kunjungan terhadap debitur yang bermasalah, serta penyelesaian melalui jaminan. Strategi ini sangat efektif dalam menurunkan tingkat kredit macet, meskipun masih memerlukan peningkatan dalam aspek pengelolaan risiko dan evaluasi kredit. Dampak positif dari upaya penyelesaian kredit macet terlihat pada peningkatan kinerja keuangan, efisiensi operasional, serta pemulihan kepercayaan anggota terhadap koperasi.Penelitian ini menyimpulkan bahwa pengelolaan kredit macet yang efektif merupakan kunci keberlanjutan dan peningkatan kinerja Koperasi Simpan Pinjam di KSPPS Nuri Jatim Cabang Palengaan. Rekomendasi penelitian mencakup perlunya peningkatan kapasitas manajemen risiko, penguatan monitoring, serta penerapan teknologi digital untuk mendukung proses pembiayaan.

References

Achmad, G. N., Yudaruddin, R., Nugroho, B. A., Fitrian, Z., Suharsono, S., Adi, A. S., Hafsari, P., ‎& Fitriansyah, F. (2023). Government support, eco-regulation and eco-innovation adoption ‎in SMEs: The mediating role of eco-environmental. Journal of Open Innovation: Technology, ‎Market, and Complexity, 9(4), 100158. https://doi.org/10.1016/j.joitmc.2023.100158‎

Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode ‎Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980. ‎https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394‎

Andrianto., & Anang Firmansyah. (2020). Manajemen Bank Syariah (Implementasi dan Praktek). ‎Pasuruan: Qiara Media.‎

Bahri, M. (2023). UPAYA PEMASARAN PRODUK RAHN UNTUK MENJAGA PANGSA ‎PASAR (STUDI PADA BMT-UGT SIDOGIRI DI KECAMATAN PEGANTENAN). ‎Investi : Jurnal Ekonomi dan Perbankan, 4(2), 529–541. ‎https://doi.org/10.32806/ivi.v4i2.136‎

Cahyono, Nur Edi., Dewanto, Muliawan Restu., Rusmiatun, & Arini, Anes. (2023). Analisis ‎Penyelesaian Kredit Macet dan Pengaruhnya Terhadap Laporan Keuangan. Business and ‎Economic Conference in Utilization of Modern Technology, 4(1), 714-724.‎

Hamza, L. M., & Agustien, D. (2019). Pengaruh Perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah ‎Terhadap Pendapatan Nasional Pada Sektor UMKM di Indonesia. Jurnal Ekonomi ‎Pembangunan, 8(2), 127–135. https://doi.org/10.23960/jep.v8i2.45‎

Hisam, M. (2024). MENAVIGASI VOLATILITAS PASAR: WAWASAN TENTANG ‎INSTRUMEN KEUANGAN DAN STRATEGI INVESTASI. Currency: Jurnal Ekonomi ‎dan Perbankan Syariah, 2(2), 315–328. https://doi.org/10.32806/ke534p70‎

Kristanto Hc, R. H.-. (2022). The Role of Financial Literacy, Access of Finance, Financial Risk ‎Attitude on Financial Performance. Study on SMEs Jogjakarta. Jurnal Keuangan Dan ‎Perbankan, 26(4), 805–819. https://doi.org/10.26905/jkdp.v26i4.7936‎

Perkasa, Ripho D., Pratiwi, Eka., Husna, Amelia., & Putri, Anisa. (2024). Analisis Permasalahan ‎Kredit Macet Dalam Kopersi KSU Bona Mandiri Jaya. Journal On Education, 7(1), 930-‎‎941.‎

Rahmawati, Yesi., Norisanti, Nor., & Mulia Z, Faizal. (2022). Analisis Penyelesaian Kredit ‎Bermasalah Melalui Rescheduling Untuk Meningkatkan Profitabilitas Pada Masa Pandemi ‎Covid-19 Pada Koperasi Simpan Pinjam Dan Pembiayaan Syariah (Kspps) Cisaat. ‎COSTING:Journal of Economic, Business and Accounting, 5(2), 1549-1559.‎

Ramin, Moh., Rofiqi, R., & Ali Wafa, Moh. (2024). PENERAPAN MULTI AKAD DALAM ‎KONTRAK GADAI DI BANK JATIM SYARIAH CAPEM SAMPANG. Currency: ‎Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 1(1), 18–34. https://doi.org/10.32806/2kb6s191‎

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuntitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.‎

Yanda, Novi. & Rahmazaniati, Linda. (2024). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kredit ‎Macet Pada Bank BTN Kantor Cabang Pembantu Syariah Meulaboh. Innovative: Journal Of ‎Social Science Research, 4(2), 545-557.‎

Wahyudin, A. (2024). PERAN INOVASI PRODUK KEUANGAN DALAM MENGATASI ‎DAMPAK EKONOMI PANDEMI: KASUS DEPOSITO BERHADIAH WIN ‎SOLUTION DI BPRS SARANA PRIMA MANDIRI PAMEKASAN. Currency: Jurnal ‎Ekonomi dan Perbankan Syariah, 2(1), 190–201. https://doi.org/10.32806/4v82v353‎

Waruwu, M. (2024). Pendekatan Penelitian Kualitatif: Konsep, Prosedur, Kelebihan dan Peran di ‎Bidang Pendidikan. Afeksi: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 5(2), 198–211. ‎https://doi.org/10.59698/afeksi.v5i2.236‎

Downloads

Published

2025-05-08

How to Cite

Muharromi‎, ‎Miftahul, Fatun, & Hasan, N. (2025). ANALISIS PENYELESAIAN KREDIT MACET DAN DAMPAKNYA ‎TERHADAP KINERJA KOPERASI SIMPAN PINJAM DI KSPPS NURI ‎JATIM CABANG PALENGAAN. Prosiding Pengabdian Ekonomi Dan Keuangan Syariah, 4(1), 808–817. https://doi.org/10.32806/pps.v4i1.854

Issue

Section

Articles